9 Tanda dan Gejala Jenis Kulit Kering atau Sensitif serta Cara Perawatannya

Home » Tips Kecantikan » 9 Tanda dan Gejala Jenis Kulit Kering atau Sensitif serta Cara Perawatannya
Yuk kenali ciri ciri jenis kulit kering dan bagaimana cara perawatannya agar tetap terjaga kesehatannya dan tidak mengalami masalah kulit yang serius.

Gen di tubuh kamu berperan penting dalam penampilan kulit. Tetapi perubahan hormon, kebiasaan makan dan lingkungan juga mempengaruhi kondisi kulit.

Oleh karenanya memahami jenis kulit merupakan langkah pertama merawat wajah dengan benar. Langkah kedua adalah mengetahui bagaimana menentukan rutinitas perawatan kulit kamu untuk menyesuaikan perubahan kondisi kulit.

Kulit kering tidak ada hubungannya dengan kurangnya kelembapan, namun ini karena kemampuan lapisan luar kulit kering untuk mempertahankan tingkat kelembaban yang stabil tidak seperti kulit normal.

  1. Elatisitas kulit minim, terasa kering dan kaku apalagi setelah dibersihkan dengan sabun akan terasa kencang seperti tertarik.
  2. Garis-garis halus atau kerutan penuaan pada wajah tanpak jelas terlihat
  3. Kulit mengalami dehidrasi
  4. Kulit kasar dan bersisik
  5. Kerutan tampak dibagian wajah tertentu
  6. Pori-pori kecil hampir tidak terlihat
  7. Terdapat bintik merah atau kemerahan
  8. Kulit mudah sekali menjadi iritasi lebih sensitif terhadap perubahan suhu, kosmetik atau perawatan wajah.
  9. Kulit tanpak pucat, kusam dan tidak cerah

Cara merawat kulit kering pada wajah

Hindari kulit terpapar dari faktor-faktor yang dapat mengeringkan, kulit akan mengelupas, pecah-pecah, gatal, iritasi, atau mengalami peradangan. Pada kulit yang  sangat kering, maka kulit akan menjadi kasar dan bersisik terutama pada daerah punggung tangan, lengan, dan kaki. Kulit kering dapat disebabkan atau diperburuk oleh beberapa faktor berikut:

  • Genetika
  • Proses penuaan atau perubahan hormon
  • Cuaca extrim, seperti angin, matahari, atau dingin atau radiasi ultraviolet (UV)
  • Pemanas ruangan / pendingin ruangan
  • Berendam atau mandi air hangat yang terlalu lama
  • Bahan atau zat yang terkandung dalam sabun atau kosmetik atau perawatan wajah.
  • Obat-obatan tertentu.

Tips untuk merawat kulit kering:

1. Tidak mandi atau berendam terlalu lama atau terlalu sering, gunakan minyak essential pada air yang digunakan untuk mandi.

2. Gunakan sabun mandi atau pembersih muka yang ringan, hindari sabun dengan kadar pH tinggi dan terlalu sering mencuci muka.

3. Jangan menggosok kulit saat mandi atau mengeringkan kulit dengan bantuan alat.

4. Oleskan pelembab setelah mandi. Ulangi  mengoleskan pelembab kembali sesuai kebutuhan sepanjang hari.

5. Pelembab yang berbentuk pasta atau krim dapat bekerja lebih baik daripada lotion, karena lebih krim lebih lama mengunci kelembapan kulit.

6. Menghindari suhu terlalu panas atau sebaliknya.

7. Gunakan rangkaian produk perawatan yang alami berbahan dasar air seperti Optimals Hydra Radiance atau dari tumbuhan organic seperti dari seri Love Nature With Organic Oat & Goji Berry untuk menenangkan, menutrisi dan melembapkan kulit kering atau sensitive.

8. Untuk perawatan kulit kering yang mengalami dehidrasi atau kekurangan kelembapan kulit karena sedikitnya jumlah air dalam kulit, nah prtoduk yang tepat untuk masalah ini adalah Optimals Hydra Radiance yang dibuat dengan bahan dasar air.

MANFAAT MENGGUNAKAN OPTIMALS HYDRA RADIANCE UNTUK KULIT DEHIDRASI

1. Kulit terasa lebih terhidrasi

2. Kulit nampak lebih bercahaya

3. Kulit terasa lebih segar

4. Mengembangkan kelembapan kulit

5. Menjaga keseimbangan air

6. Terasa segar dan lembut


BEAUTY AND BUSSINESS
Tidak sekedar cantik, tetapi mapan finansial sebagai wanita yang mandiri adalah impian semua wanita.

Mari bergabung bersama komunitas kecantikan Oriflame, dapatkan tips kecantikan dan peluang income dengan menjadi Beauty Influencer atau Bussiness Influencer di dunia kecantikan yang selalu menarik dan menantang untuk kamu coba.

..

***

Panduan Aktivasi Keanggotaan

Setelah Anda berhasil melakukan pendaftaran diatas lakukan aktivasi akun sekarang agar Anda bisa melakukan order starterkit /produk, buka email/SMS Aktivasi dari Oriflame, lalu klik (Aktifkan), Anda akan di arahkan ke halaman baru untuk ‎ membuat Password sendiri kombinasi huruf dan angka.

Cara membuat password:
• Disarankan yang mudah di ingat dan di simpan jgn sampai hilang.
• Perpaduan Huruf dan Angka
• Minimal 6 karakter
• Tanpa spasi

Misalnya Rita1234  Setelah itu cobalah login ke aplikasi atau situs Oriflame  gunakan ID Anda dan password yang telah kamu buat.  Setelah aktivasi berhasil, kamu sudah menjadi member Oriflame dan bisa melakukan order /pembelian
Selanjutnya kontak saya di WhatsApp dan ikuti saya di facebook atau Instagram untuk mendapatkan panduan tentang Oriflame serta informasi tentang kecantikan

Anda Ingin Bisnis dan Punya Katalog Cetak serta Buku2 Panduan?
Dapatkan pengiriman katalog dan buku2 panduan bisnis ke alamat Anda, jadikan keanggotaan Oriflame untuk mendapatkan income tambahan dengan berjualan atau bonus bulanan dengan membangun team penjualan.Hubungi saya sekarang yaaa

#WilwatiktaazZahra

Pendaftaran Member & Order Oriflame : WhatsApp 0813 8328 1000

Leave a Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

error: Maf tidak bisa dicopy...